Posted by : Ulin Okumura Jumat, 19 Desember 2014

Assalamualaikum Wr. Wb.

                Pada postingan kali ini saya akan membahas tentang cara membuat program sederhana menggunakan bahasa C yaitu program yang menampilakan angka dari 10 sampai 100 yang habis di bagi 3 dan semua angka tersebut akan jumlahkan semuanya ....Disini saya menggunakan software codeblocks untuk membuat program , bagi yang menggunakan software lain bisa menyesuaikan ...

1.buka codeblocks,Tampilan awal codeblock seperti dibawah ini... kemudian pilih “create new project”.
                        

2.     Kemudian pilih “console application” kemudian pilih “go”.

3. Akan ada 2 pilihan 2 bahasa , bahasa C dan C++ ,pilih bahasa C, kemudian “next”.

4.    Kemudian akan muncul tampilan dibawah ini... isi nama file dan tempat penyimpanan data sesuai dengan kebutuhan anda ...

5. Kemudian akan muncul tampilan seperti bawah , lalu tekan “finish”.


6.    Kemudian akan muncul tampilan lembar kerja codeblocks seperti di bawah ini, jangan lupa di workspace pilih yang “main.c”.

7.    Jika ingin melihat hasil program yang kita buat , gunakan tool build and run , jika program awal di build and run maka hasilnya seperti di bawah ini...

8.    Kemudian kita mulai dengan membuat variabel dengan menggunakan integer...
Int i; digunakan untuk membuat variabel i yang nantinya akan digunkan untuk looping angka dari 10 -100
Int hasil = 0; sebagai variabel hasil yang nilainya adalah 0

9.    Kemudian kita buat looping dari angka 10 sampai 100.

10.     Kita buat fungsi if.


11.   Lalu kita masukkan rumus untuk menghitung hasil penjumlahan angka yang dicetak.


jika di build and run maka hasilnya akan seperti dibawah ini....

12.    buat rumus untuk menghitung hasilnya.


13. kemudian langkah yang terakhir adalah cetak hasil penjumlahan angka yang dari 10-100 yang habis dibagi 3.

                    dan jika program di build and run maka hasilnya akan seperti di bawah ini...



Dan program sudah jadi

Cukup sekian dari saya , kurang lebihnya saya mohon maaf,karena saya juga dalam proses belajar , sekian dan terimakasih

Wassalamualaikum wr. Wb.




























































Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 Berbagi Ilmu Informatika - Shingeki No Kyojin - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -